- Loang Baloq adalah sebuah pantai berpasir putih yang berada di Mataram, Nusa Tenggara Barat dan menjadi sunset point atau titik menikmati panorama matahari terbenam.
Pantai ini jadi pilihan untuk liburan bersama keluarga karena berlokasi di satu area dengan Taman Hiburan Rakyat Loang Baloq.
Di area darat pantai, pengunjung bisa melakukan beragam aktivitas wisata, dari bermain bola pantai, outbound, camping, hingga wisata kuliner.
(Kompas.com/Faqihah Muharroroh Itsnaini)
#localexperience #indonesia #shortsviral #viral #tradisi #loangbaloq
Program: Local Experience
Editor Video:VP magang Satria Elvianto