5 Tempat Makan di Ancol dengan View yang Memanjakan Mata
kumparanTRAVEL April 22, 2025 08:40 PM
Ancol merupakan kawasan wisata tepi laut di utara Jakarta. Lokasinya yang strategis dan mudah dijangkau membuat tempat ini selalu ramai pengunjung.
Tidak hanya dikenal sebagai tempat rekreasi keluarga, Ancol juga menawarkan beragam pilihan tempat makan menarik. Bahkan, tidak sedikit yang sengaja berkunjung ke Ancol demi menjajal sajian kulinernya.
Nah, jika kamu berencana menghabiskan waktu di Ancol, tak ada salahnya untuk mampir ke tempat makan yang tersebar di kawasan ini. Berikut rekomendasi tempat makan yang wajib dicoba.

Rekomendasi Tempat Makan di Ancol

Ilustrasi restoran di Sanur. Foto: Anna ART/Shutterstock
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi restoran di Sanur. Foto: Anna ART/Shutterstock
Berikut beberapa tempat makan di Ancol yang wajib kamu coba datangi bersama orang tersayang termasuk keluarga, sambil menikmati pemandangan laut yang menawan.

1. Ancol Jimbaran Resto

Berbeda dengan restoran lainnya yang terletak di tepi pantai, The Pier by Kalaha justru menyuguhkan suasana yang berbeda, karena posisinya di tepi danau Ancol. Restoran ini khusus menyajikan menu Western yang beragam, mulai dari hotdog, pizza, steak, hingga escargot.
Lokasi: Taman Impian Jaya, Pademangan, Pondok Putri Duyung Jl. Lodan Timur No.7, Ancol, Jakarta Utara
Jam operasional: 11.00 - 22.00 WIB (Senin - Kamis), 11.00 - 12.00 WIB (Jumat), 07.00 - 12.00 WIB (Sabtu), dan 07.00 - 22.00 WIB (Minggu)
Baca Juga: 5 Restoran dengan View Bagus di Tangerang untuk Makan Bareng Keluarga
(ANB)
© Copyright @2025 LIDEA. All Rights Reserved.