Pemain 23 tahun itu sudah membuat dua assist untuk Sriwijaya FC.
Selain Rendy Juliansyah, PSPS juga mendatangkan pemain lain.
Pemain itu ialah Muhammad Reza Kusuma yang berposisi sebagai gelandang yang sebelumnya bermain di Bhayangkara FC.
Kemudian, PSPS juga mengumumkan mendatangkan Vieri Donny Ariyanto berposisi sayap dari Sriwijaya FC.
Selain itu, Misbakus Sholikin yang berposisi sebagai gelandang juga didatangkan.