SRIPOKU.COM - Seni Musik merupakan salah satu mata pelajaran penting di jenjang Sekolah Dasar.
Melalui pembelajaran yang dikutip melalui YouTube Buyung Andis ini, siswa diajak mengenal unsur-unsur musik, lagu daerah, hingga lagu wajib nasional.
Untuk membantu siswa kelas 4 SD dalam belajar dan persiapan evaluasi, berikut disajikan 10 contoh soal esai Seni Musik kelas 4 SD semester 2 Kurikulum Merdeka lengkap dengan kunci jawaban.
Baca juga: Contoh Soal Esai Seni Rupa Kelas 4 SD Semester 2 Kurikulum Merdeka Lengkap dengan Kunci Jawaban
1. Jelaskan tentang Dinamika soundmass!
Jawaban :
Dinamika yang terjadi akibat masa bunyi, jika masa bunyi besar maka bunyi akan menjadi kuat, begitu juga sebaliknya, jika masa bunyi sedikit, bunyi yang dihasilkan akan cenderung tipis.
2. Sebutkan 3 ciri-ciri lagu anak-anak!
Jawaban :
1. Memiliki kepekaan mendengar yang baik
2. Seorang dirigen harus berwibawa
3. Mampu mempengaruhi orang lain, komunikatif, dan ekspresif
Baca juga: 10 Contoh Soal Esai Pendidikan Pancasila Kelas 4 SD Semester 2 Kurikulum Merdeka dan Kunci Jawaban
3. Sebutkan 3 ciri-ciri lagu anak-anak!
Jawaban :
1. Lirik lagu yang pendek dan penggunaan bahasa yang secara makna mudah dimengerti
2. Rentang nada yang mampu di jangkau oleh anak-anak masih terbatas
3. Cenderung sederhana dan temanya sesuai dengan jiwa anak-anak.
4. Sebutkan 3 lagu daerah yang kamu ketahui!
Jawaban :
- Bunging jeumpa,
- Manuk Dadali dan
- Ampar-ampar pisang
5. Sebutkan 3 lagu wajib nasional yang kamu ketahui!
Jawaban :
- Indonesia Raya
- Dari Sabang Sampai Merauke, dan
- Bagimu Negeri