Lirik Lagu Selamat Datang Ramadhan - Qhutbus Sakha
January 22, 2026 12:22 PM

TRIBUNMANADO.CO.ID - Qhutbus Sakha merilis lagu berjudul Selamat Datang Ramadhan, ciptaan Agie QS, pada 21 Januari 2026.

Video musiknya tayang melalui kanal YouTube Qhutbus Sakha Official.

Lagu ini menceritakan tentang sukacita dan harapan dalam menyambut datangnya bulan Ramadan. Ramadan digambarkan sebagai waktu penuh berkah, ketika rahmat Tuhan turun dan menghadirkan cahaya yang menenangkan jiwa. Liriknya mengajak setiap orang untuk memperkuat iman, membersihkan hati, serta meraih ampunan.

Berikut cuplikan lirik Selamat Datang Ramadhan :

Waktu telah tiba
Bulan penuh berkah
Kita sambut Ramadhan dengan hati gembira
Pintu langit terbuka
Cahayanya turun menyinari jiwa 
Menghapuskan gelap malam

Mari raih ampunan
Mari kuatkan iman
Mari bersihkan hati
Ramadhan selalu dinanti
Selamat datang Ramadhan
Kau hadirkan kedamaian
Selamat datang Ramadhan
Kita sambut bulan kemuliaan

Waktu telah tiba
Bulan penuh berkah
Kita sambut Ramadhan dengan hati gembira
Pintu langit terbuka
Cahayanya turun menyinari jiwa 
Menghapuskan gelap malam

Mari raih ampunan
Mari kuatkan iman
Mari bersihkan hati
Ramadhan selalu dinanti
Selamat datang Ramadhan
Kau hadirkan kedamaian
Selamat datang Ramadhan
Kita sambut bulan kemuliaan
Selamat datang Ramadhan
Kau hadirkan kedamaian
Selamat datang Ramadhan
Kita sambut bulan kemuliaan

Baca juga: Lirik Lagu Wajah Yang Membawa Aku Pulang - Joanna Andrea

Sumber:

  • YouTube Qhutbus Sakha Official
    https://www.youtube.com/watch?v=wdBpg7bjCOc
  • Video Musik Selamat Datang Ramadhan
    https://www.youtube.com/channel/UC7KmBVCab8mRyp3GaMTkYTw
© Copyright @2026 LIDEA. All Rights Reserved.