6 Korset Postpartum yang Nyaman untuk Pemulihan Ibu Setelah Melahirkan
January 29, 2026 05:42 AM

TRIBUNHEALTH.COM - Masa pasca melahirkan adalah periode penting bagi ibu untuk memulihkan tubuhnya. 

Tidak jarang banyak ibu yang merasa perut kendur, pinggang pegal, atau postur tubuh belum kembali seperti semula. 

Untuk membantu proses pemulihan ini, salah satu pilihan yang bisa dipertimbangkan adalah korset postpartum.

Korset postpartum dirancang khusus untuk memberikan dukungan pada area perut, pinggang, dan punggung bawah. 

Dengan pemakaian yang tepat, korset ini bisa membantu menopang otot-otot yang masih lemah, memperbaiki postur, dan memberikan rasa lebih nyaman saat beraktivitas atau menggendong bayi.

Selain itu, tekanan lembut dari korset juga kerap membantu mengurangi nyeri punggung bawah yang sering muncul setelah melahirkan.

Berikut beberapa rekomendasi merk korset postpartum yang bisa menjadi pilihan:

1. Mamaway Nano Bamboo Recovery Corset

Product
1/1
 
Shopee IconShopee
Rp 1.204.000Klik Di Sini
Blibli IconBlibli
Rp 1.149.000Klik Di Sini

 

Baca juga: Kenali 10 Tanda Awal Kehamilan yang Jarang Disadari, Apa Saja?

Korset premium dengan bahan nano bamboo yang lembut dan antibakteri. 

Menyediakan dukungan optimal untuk perut, panggul, dan punggung, cocok dipakai seharian bahkan setelah operasi caesar.

2. Mooimom Bamboo Postpartum Belly Band

Product
1/1
 
Shopee IconShopee
Rp 769.000Klik Di Sini
Blibli IconBlibli
Rp 756.000Klik Di Sini

 

Terbuat dari serat bambu yang lembut, antibakteri, dan anti bau. 

Korset ini membantu meredakan nyeri pinggang dan mengencangkan area perut, nyaman dipakai sehari-hari.

3. Mama’s Choice Postpartum Adjustable Corset

Product
1/1
 
Shopee IconShopee
Rp 165.000Klik Di Sini
Blibli IconBlibli
Rp 141.550Klik Di Sini

 

Pilihan terjangkau yang tetap nyaman. Ukuran korset mudah disesuaikan, ideal untuk ibu yang baru memulai masa pemulihan. Bahannya adem sehingga cocok untuk iklim tropis.

Baca juga: Nafsu Makan Anak Menurun? Ini 6 Rekomendasi Vitamin Penambah Nafsu Makan

4. Buzybee BAMBOO Maternity & Recovery Belt

Product
1/1
 
Shopee IconShopee
Rp 975.000Klik Di Sini
Blibli IconBlibli
Rp 754.800Klik Di Sini

 

Dirancang dengan desain band yang kuat, memberikan dukungan stabil di area perut. 

Cocok untuk ibu yang membutuhkan kompresi lebih pada bagian inti tubuh.

5. Dr.isla SFD01 Korset Melahirkan 3 in 1

Product
1/1
 
Shopee IconShopee
Rp 159.160Klik Di Sini
Blibli IconBlibli
Rp 171.000Klik Di Sini

 

Model 3-in-1 ini memberikan dukungan berbeda untuk perut, pinggang, dan panggul sekaligus.

Pilihan tepat untuk ibu yang menginginkan korset multifungsi.

6. Korset Melahirkan Bamboo Charcoal Natural Moms

Product
1/1
 
Shopee IconShopee
Rp 479.000Klik Di Sini
Blibli IconBlibli
Rp 480.000Klik Di Sini

 

Baca juga: Ibu Menyusui Sering Pegal? INi 6 Rekomendasi Bantal Menyusui Paling Nyaman

Opsi budget-friendly dengan kompresi lembut, cocok untuk ibu yang ingin mencoba korset pasca melahirkan tanpa investasi besar.

Tips memilih korset postpartum: pastikan bahan lembut dan breathable, ukurannya bisa disesuaikan, dan memberikan dukungan pada punggung serta perut. 

Perlu diingat, korset hanya membantu menopang tubuh selama masa pemulihan, bukan alat instan untuk mengembalikan bentuk tubuh seperti sebelum hamil.

(TribunHealth.com) 

© Copyright @2026 LIDEA. All Rights Reserved.