Menurut Pimpinan Baznas RI Bagian Pengumpulan, Rizaludin, UNRWA adalah mitra yang layak untuk penitipan bantuan kepada rakyat Palestina.
Hal ini kemudian menjadi dasar pelaksanaan kerja sama antara Baznas dengan UNRWA, yang diketahui akan berlangsung selama tiga tahun kedepan.
Perwakilan KBRI Yordania, Alamsyah pun juga sangat mendukung kerja sama tersebut bersama Baznas RI.
Ia lanjut menyampaikan harapan agar kerja sama itu bisa memberikan dampak besar bagi warga Palestina yang berada di Gaza dan Tepi Barat.
(Tribun-Video.com/Tribunnews.com)
# palestina # bantuan # unrwa # baznas indonesia