Kenali ciri-ciri merkuri pada kosmetik dan bahaya efek sampingnya
GH News March 01, 2025 06:05 AM
-
Cek label: Jika kandungan kosmetik terdapat , , , , , sebaiknya dihindari.
-
Warna krim abu-abu: Krim merkuri seringkali memiliki warna yang mengkilap dan terlalu abu-abu atau krem.
-
Tidak memiliki nomor BPOM: Krim ilegal biasanya tidak memiliki izin edar dari BPOM.
-
Hasil terlalu instan: Krim merkuri menjanjikan hasil yang sangat cepat, seperti hilangkan kerutan wajah dan kulit putih dalam hitungan hari.
-
Bau logam: Beberapa krim merkuri memiliki bau logam yang khas.