Huawei Meluncurkan Empat Solusi Inovatif untuk Membangun Jaringan All-Optical F5.5G Berbasiskan AI
GH News March 09, 2025 11:06 AM

Barcelona, Spanyol, (ANTARA/PRNewswire)- Dalam Forum Jaringan Semua Optik Ramah Lingkungan yang berlangsung di gelaran MWC 2025 Barcelona Kim Jin, Wakil Presiden Lini Produk Optik Huawei, meluncurkan empat solusi inovatif. Hal ini bertujuan untuk membantu operator global membangun jaringan F5.5G All-Optical berbasis AI guna mencapai simbiosis mutualisme di era cerdas.