TRIBUNNEWS.COM - Berikut kunci jawaban Matematika Kelas 8 halaman 221 Kurikulum Merdeka.
Halaman tersebut terdapat pada Bab 5 yang berjudul Persamaan Garis Lurus pada buku Matematika kelas VIII SMP/MTs karangan Mohammad Tohir dkk terbitan Kemendikbudristek tahun 2022.
Pada halaman 221, siswa diminta untuk mengerjakan Soal Latihan 5.1.
Soal Latihan 5.1
3. Jelaskan dampak perubahan dari perubahan grafik berikut:
a. Gambarlah ketiga persamaan pada bidang koordinat Cartesius yang sama, yaitu: y = x + 2, y = 2x + 2, dan y = 4x + 2. Apa yang terjadi jika grafik diubah dari 1x menjadi 2x dan kemudian menjadi 4x?
b. Gambarlah ketiga persamaan pada bidang koordinat Cartesius yang sama, yaitu: y = 2x + 2, y = x + 5 dan y = 2x -3. Apa yang terjadi jika grafik diubah dari +2 menjadi +5 dan kemudian menjadi -3?
4. Pak Alex memiliki kebun kopi. Jumlah kopi yang dihasilkan akan naik menjadi 1.500 kg pada tahun 2020 dan menjadi 2.500 kg pada tahun 2025.
a. Buat sketsa dalam bentuk gambar yang mengilustrasikan keadaan ini dalam koordinat Cartesius.
Jawaban:
b. Buatlah persamaan garis lurus yang paling menggambarkan keadaan ini.
Jawaban: y = 200x - 402.500
5. A(-2,1), B(6,5) dan C(4,k) adalah titik sudut segitiga siku-siku ABC. Sudut ABC adalah sudut siku-siku. Tentukan persamaan garis yang melalui A dan C. (buatlah jawabanmu dalam bentuk ay + bx = c di mana a, b, dan c adalah bilangan bulat).
Jawaban: Persamaan garis yang melalui A dan C adalah 4x - 3y + 11 = 0
6. Garis lurus l1, melalui titik (-1,3) dan (11,12). Persamaan Garis l2 adalah 3y + 4x - 30 = 0
a. Tentukan persamaan untuk l1 dalam bentuk ax + by + c = 0, di mana a, b, dan c adalah bilangan bulat.
Jawaban: 4y - 3x - 15 = 0
b. Tentukan koordinat titik potong l1 dan l2.
Jawaban: x = 3 dan y = 6
Disclaimer:
(Widya)