Wamentan kunjungi kampus Belanda perkuat riset dan teknologi pertanian
GH News May 02, 2025 12:06 PM
Kami berada di Wageningen University and Research, universitas terbaik dunia di bidang pertanian. Bersama Prof. Arif Satria dan tim, kami mencari solusi atas berbagai tantangan pangan dan pertanian di Indonesia