Harga ayam potong saat ini berada di kisaran Rp37 ribu per kilogram, harga cabai merah dijual antara Rp36 ribu hingga Rp40 ribu per kilogram.Pedagang berharap kondisi harga yang stabil ini dapat bertahan agar daya beli masyarakat tetap terjaga.