Roy Suryo Singgung Isu Transaksi Miliaran di Pertemuan Antara Eggi Sudjana & Jokowi
January 14, 2026 12:42 PM
Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baruTRIBUN-VIDEO.COM - Pakar Telematika Roy Suryo buka suara soal pertemuan Eggi Sudjana dan Damai Hari Lubis bersama Presiden ke-7 Joko Widodo di Solo Kamis (8/1/2026).Dalam pertemuan yang berlangsung tertutup itu, Eggi disebut menyampaikan permintaan maaf kepada Jokowi.Terkait hal itu, Roy Suryo memastikan tidak pernah ada permintaan maaf dari Eggi kepada Jokowi."Emang minta maaf? Kita harus mengutamakan tabayyun, bahasa agamis, artinya klarifikasi. Karena selama ini masih ada kesimpangsiuran," kata Roy bersama Rismon dan Dokter Tifa, Senin (12/12/2026)."Karena dia (Eggi) juga sempat mengatakan pada sahabat saya (Michael Sinaga), yang juga didengarkan oleh sahabat saya yang lain juga (Rismon), bahwa dia itu ke sana tidak minta maaf," imbuhnya.Roy Suryo pun mendesak agar Eggi segera menyampaikan pada publik soal pertemuan tersebut."Sebaiknya dia (Eggi Sudjana) klarifikasi secepatnya supaya isu berkembang, dan tidak ada bau amis terdengar, termasuk soal adanya berkoper, sekian M dan sebagainya," papar Roy Suryo.Roy pun mempertanyakan, apakah Eggi Sudjana pejuang atau pecundang."Dia ini pejuang atau pecundang," papar Roy Suryo.(Tribun-Video.com)https://video.tribunnews.com/news/903197/roy-suryo-singgung-transaksi-miliaran-saat-eggi-sudjana-datangi-jokowi-dia-pejuang-atau-pecundangEditor Video: Fransisca EllenUploader:#viral #viraldimediasosial #viralvideo #jokowi #jokowidodo #eggisudjana #ijazahjokowi #ijazahpalsujokowi #roysuryo SUMBER: https://tangerang.tribunnews.com/Jangan lupa follow akun sosial media TribunTangerang.com untuk mendapatkan beragam informasi terkini dan updatenya: YouTube: https://www.youtube.com/@tribuntangerangFacebook: https://www.facebook.com/TribunnewsTangerang/Saluran WhatsApp: https://whatsapp.com/channel/0029VaZ0fhb3LdQSSdO9AS1sTikTok: https://www.tiktok.com/@tribuntangerang?lang=enInstagram: https://www.instagram.com/tribun.tangerang/