SRIPOKU.COM - Menguasai mufradat atau kosakata dasar merupakan langkah penting dalam pembelajaran bahasa Arab.
Salah satu tema yang paling dekat dengan aktivitas sehari-hari di sekolah adalah benda-benda yang ada di kelas.
Materi ini dapat dimanfaatkan sebagai bahan ajar di sekolah, latihan hafalan mufradat, maupun referensi belajar mandiri di rumah.
Baca juga: 25 Mufradat Bahasa Arab tentang Barang-barang di Rumah, Lengkap Latin dan Arti
Berikut selengkapnya daftar 15 mufradat bahasa Arab tentang benda di kelas.
15 Mufradat Bahasa Arab Benda di Kelas
1. فَصْلٌ
Faṣlun — kelas
2. سَبُّورَةٌ
Sabbūrah — papan tulis
3. طَاوِلَةٌ
Ṭāwilah — meja
4. كُرْسِيٌّ
Kursiyyun — kursi
5. كِتَابٌ
Kitābun — buku
6. دَفْتَرٌ
Daftaron — buku tulis
7. قَلَمٌ
Qalamun — pena
Baca juga: Contoh Percakapan Fi‘il Amr Bahasa Arab Siswa di Sekolah, Lengkap Arab, Latin dan Arti
8. مِمْحَاةٌ
Mimḥāh — penghapus
9. مِسْطَرَةٌ
Misṭarah — penggaris
10. حَقِيبَةٌ
Ḥaqībah — tas
11. سَاعَةٌ
Sā‘atun — jam
12. نَافِذَةٌ
Nāfidhah — jendela
13. بَابٌ
Bābun — pintu
14. خَرِيطَةٌ
Kharīṭah — peta
15. مِكْنَسَةٌ
Miknasah — sapu