Laporan Reporter TribunBengkulu.com, M. Bima Kurniawan
TRIBUNBENGKULU.COM, BENGKULU - Agenda kegiatan Pemerintah Kota Bengkulu pada Jumat 23 Januari 2025.
Berdasarkan rilis dari Pemkot Bengkulu, terdapat enam kegiatan yang diagendakan pada hari ini.
Dari kelima agenda tersebut tiga diantaranya dihadiri oleh Wali Kota Bengkulu Dedy Wahyudi
Diawali dengan agenda kegiatan, Gotong Royong Bersama Wali Kota Bengkulu di Pantai Panjang Bengkulu
Kemudian agenda Wali Kota dilanjutkan dengan peringatan HUT RSHD Kota Bengkulu Ke-12 di RSHD Kota Bengkulu
*Agenda Wali Kota dan Wakil Wali Kota Bengkulu*
Jum’at, 23 Januari 2026
1. Pukul : 07.00 WIB
Tempat : Pantai Panjang Bengkulu
Acara : Gotong Royong Bersama Wali Kota Bengkulu
Ket : *Wali Kota dan Wakil Wali Kota Bengkulu*
2. Pukul : 08.00 WIB
Tempat : RSHD Kota Bengkulu
Acara : HUT RSHD Kota Bengkulu Ke-12
Ket : *Wali Kota dan Wakil Wali Kota Bengkulu*
3. Pukul : 08.00 WIB
Tempat : Auditorium UIN FAS Bengkulu
Acara : Pelantikan Ormawa Tingkat Universitas(Senat Mahasiswa dan Dewan Eksekutif Mahasiswa UIN FAS Bengkulu)
Ket : *Diwakilkan Kaban Kesbangpol*
4. Pukul : 08.00 WIB
Tempat : Hotel Nala Sea Side
Acara :
• Pelantikan Pengurus DPW PFK-KBIHU Prov. Bengkulu Periode 2025-2030
Ket : *Diwakilkan Staf Ahli Bidang Pembangunan, Ekonomi dan Keuangan*
5. Pukul : 09.00 WIB
Tempat : Aula HD UMB Kampus 4
Acara : Forum Dekan Fisip Muhammadiyah Se-Indonesia
Ket : *Wali Kota Bengkulu*