Kemenperin catat lonjakan investasi tekstil dan alas kaki domestik
GH News March 17, 2025 03:08 PM
Terutama pada industri pakaian jadi, yang merupakan industri padat karya, investasinya meningkat drastis dari Rp4,53 triliun di tahun 2023 menjadi Rp10,20 triliun di tahun 2024, naik sebesar 124,9 persen