TIMESINDONESIA, BANYUWANGI – Dinas Sosial, Pemberdayaan Perempuan, dan Keluarga Berencana (Dinsos PPKB) Banyuwangi, mengungkapkan sejumlah rahasia penting terkait pola makan sehat untuk menjaga kesehatan dan kebugaran para lansia.
“Usia boleh bertambah, tapi tubuh harus tetap sehat. Biar tetap bugar, tentunya kita harus memilih makanan yang tepat dan sehat,” kata Kepala Dinsos PPKB Banyuwangi, Henik Setyorini, Rabu (16/4/2025).
Menurut Henik, sapaan akrab Henik Setyorini, pemilihan makanan memainkan peranan penting dalam kesehatan lansia. Dengan memilih jenis makanan yang tepat, lansia dapat menjaga energi dan kualitas hidup mereka.
Berikut adalah beberapa rahasia pola makan sehat ala Dinsos PPKB Banyuwangi:
Melalui edukasi ini, Dinsos PPKB Banyuwangi terus mendukung masyarakat Lanjut Usia (Lansia) untuk menjalani kehidupan yang lebih sehat.
“Ayo, mulailah pola makan sehat dari sekarang agar masa tua tetap penuh energi. Lansia SMART (Sehat, Mandiri, Aktif, Produktif). Semangat!,” tutup Kepala Dinsos PPKB Banyuwangi, Henik Setyorini.(*)