TRIBUNPRIANGAN.COM - Bulan rajab menjadi salah satu bulan yang dimuliakan dalam Islam.
Dalam perjalanan masanya terdapat berbagai peristiwa dalam sejarah peradaban Islamiah, salah satunya adalah Isra Miraj.
Isra Miraj merupakan salah satu peristiwa penting yang dialami oleh Nabi Muhammad SAW, yang menjadi salah satu bukti kebesaran Allah SWT.
Sebab, dalam peristiwa ini Nabi Muhammad SAW mendapatkan perintah sholat dari Allah SWT.
Peringatan Isra Miraj 2025 atau 1446 H bertepatan dengan Senin, 16 Januari 2026.
Baca juga: Makna Peristiwa Isra Miraj, Turun Wahyu Pertama Hingga Mendirikan Salat
Ini menjadi momen penting di tengah masyarakat muslim untuk mengenang kembali peristiwa sakral ini.
Dimana tahun ini, Isra Miraj jatuh pada hari Kamis, 27 Rajab 1447 H yang bertepatan dengan tanggal 16 Januari 2026.
Ada berabagai cara merayakannya, beberapa diantaranya adalah dengan membagikan ucapan di media sosial (Medsos) maupun kartu ucapan dalam hampers hingga memmposting Twibbon yang disertai dengan foto terbaik di medsos.
Nah, berikut ini TribunPriangan telah merangkum sedikitnya ucapan yang bisa digunakan di tanggal 16 mendatang.
Baca juga: Daftar 50 Ucapan Selamat Isra Miraj 2026/ 1447 H: Bahasa Inggris, Arab, dan Indonesia
Baca juga: 15 Poster dan Ucapan Selamat Peringati Isra Miraj 1447 H/ 2026, Cocok Untuk Medsos
(*)