Spanyol segera anggarkan 2 persen dari PDB untuk pertahanan
GH News March 09, 2025 07:04 AM
ANTARA - Perdana Menteri Spanyol Pedro Sanchez, Jumat (7/3), mengumumkan soal rencana meningkatkan anggaran pertahanan hingga 2 persen dari Produk Domestik Bruto (PDB). Menurutnya, pertemuan para pemimpin Uni Eropa telah "mempertimbangkan langkah-langkah baru" yang memungkinkan peningkatan pengeluaran pertahanan. (Ludmila Yusufin Diah Nastiti/Andi Bagasela/Suwanti)
© Copyright @2025 LIDEA. All Rights Reserved.