TRIBUNSUMSEL.COM - Berikut ini akan dipaparkan selengkapnya contoh soal dan kunci jawaban Ilmu Pengetahuan Sosial atau IPS Kelas 8 SMP Halaman 177 Semester 2 Kurikulum Merdeka lengkap sebagai referensi pembelajaran mandiri siswa.
1. Bentuklah kelompok yang terdiri dari empat anggota tiap kelompok.
3. Lengkapi tabel berikut ini untuk mengetahui berbagai organisasi pergerakan nasional Indonesia!
Tokoh:
- Soetomo, bernama asli Soebroto
- Mohammad Saleh
- Mohammad Sulaiman
- Gunawan Mangunkusumo
Tanggal berdiri: 20 Mei 1908
Keteladanan:
- semangat pantang menyerah
- tidak pernah tunduk pada penjajah
- menyadari pentingnya kedaulatan
Tokoh:
- K.H. Samanhudi
- H.O.S. Tjokroaminoto
- Hasan Ali Suratin
- Abdul Muis
Tanggal berdiri: 16 Oktober 1905
Tujuan: Menyatukan para saudagar muslim pribumi agar dapat bersaing dengan saudagar Tionghoa, serta berkembang di bidang politik
Keteladanan:
- kreatif mengembangkan organisasi
- memiliki wawasan luas untuk kemajuan bangsa dan negara
- menjunjung tinggi ajaran agama (Islam)
- menerapkan sila-sila Pancasila, apalagi prinsip kerakyatan
- meningkatkan kesejahteraan rakyat
Tokoh:
- Douwes Dekker (Danudirjo Setiabudi)
- R.M. Suwardi Suryaningrat
- dr. Cipto Mangunkusumo
Tanggal berdiri: 25 Desember 1912
Tujuan: Mempersatukan kelompok-kelompok masyarakat yang berbeda-beda dan Memperjuangkan kemerdekaan Indonesia
Keteladanan: Berani, rasa nasionalisme tinggi
Tokoh:
- Sutan Kasayangan
- R.N. Noto Suroto
Tanggal berdiri: 25 Oktober 1908
Tujuan: Mencapai Indonesia merdeka
Keteladanan:
- Menjunjung tinggi nilai persatuan dan kesatuan
- Berjuang kemerdekaan anak bangsa dalam hal pendidikan
Tokoh:
- Ir. Soekarno
- Dr. Cipto Mangunkusumo
- Ir. Anwari
- Sartono S.H.
- Dr. Sanusi
- Boediarto
- Iskaq Tjokrohadisoerjo
- Soenarjo
Tanggal berdiri: 4 Juli 1927
Tujuan: Mencapai Indonesia merdeka dengan kekuatan sendiri
Keteladanan:
- bersikap mandiri
- disiplin
- rasa nasionalisme tinggi
- pantang menyerah
- menolak hidup dalam kemiskinan
Tokoh: Ki Hajar Dewantara
- Mohammad Hatta
- Sultan Syahrir
Tanggal berdiri: Tahun 1931-1934
Tujuan: Mendukung aktivitas pembelajaran dalam pendidikan dan memerdekaan Indonesia
Keteladanan:
- percaya pada diri sendiri
- disiplin dan bertanggung jawab
*)Disclaimer: Kunci jawaban di atas hanya digunakan untuk bahan belajar siswa.
________
(Tribunsumsel.com/Putri Kusuma Rinjani)
****
Ikuti dan bergabung disaluran WhatsApp Tribunsumsel.com